DIY : pasang lampu bagasi tambahan di Suzuki Ertiga XL7 {yanadhipra}

 gambar 1
otodiy.blogspot.com
OtoDIY : Pasang lampu bagasi ER3XL7
RESIKO : Konslet, putus sekring, garansi hilang. Do it on your own risk!
Tingkat kesulitan : Tinggi
Alat : Solder, kabel, lampu LED
Hasil : bagasi jadi terang mengikuti dimmer pada kabin row2
Step by Step (agak susah nih jelasinnya):
  1. Lepas rumah lampu kabin row2
  2. Telusupkan kabel dibawah plafon dari rumah lampu row 2 ke arah belakang.
  3. Solder (+) (-) kabel ke rumah lampu row 2
  4. Kabel tembus ke belakang tengah atas.
  5. Lepas karet pintu belakang
  6. Arahkan kabel ke bagian bagasi samping kiri.
  7. Lubangi dinding kiri bagasi dengan solder untuk memasukkan kabel.
  8. Pasang led dan tempel dengan double tape.
  9. Pasang kembali semua bagian yang tadi dilepas.

Note : buka bagasi otomatis lampu bagasi menyala, asal lampu row 2 di set ke DOOR
Yan/AIC-318/Brader
 gambar 2 - lampu LED tambahan
gambar 3 - pengaturan menyala mengikuti saklar lampu plafon ROW kedua

video 1 - Lampu tambahan bagasi Ertiga XL7, meredup perlahan saat dimatikan

by Yan AdhiPra
sumber : wall facebook

Comments

  1. menangkan uang sebanyak-banyaknya hanya di AJOQQ :D
    AJOQQ menyediakan 9 permainan seru :)

    ReplyDelete

Post a Comment

most read in a week

Socket Connector / Wiring Diagram Head Unit Fujitsu Ten

DIY : Bikin label fungsi fuse dan relay Aerio / Next G

Mencari tau fungsi Relay di fusebox Aerio

Ganti steering rack Ertiga dengan merk Heiker {Muhammad Rivaldi}

DIY : mendongkrak Grand New Kijang Innova