Mengatasi kipas blower AC Aerio yang hanya hidup saat posisi max (Blower Resistor) {Triyanto}

gambar 1
otodiy.blogspot.com
(Share) Mengatasi kipas blower ac yang hanya hidup saat posisi max
Berawal dari kipas blower yang tiba tiba mati saat ac di hidupkan,kemudian muter saklar ke posisi 1,2,3 masih mati,ke posisi 4 (max) blower hidup dan berbekal mencari informasi di group dan youtube ,besar kemungkinan resistor blower(entah apa namanya) yang buat ngatur kecepatan kipas blower,akhirnya mencoba mencari lokasi resistor blower (letaknya di sebelah kanan kipas blower),lepas dahulu laci di bawah dashboard,ketemu lokasinya lepas baut nya kemudian copot dari soketnya dna ternyata ada yang putus platnya(kemungkinan pernah putus sebelumnya dan di solder),solder plat yang putus tadi dan kembalikan ke lokasi semula resistornya,coba posisi saklar 1 2 3 4 hidup dengan speed sesuai level
(Peralatan yang di butuhkan : obeng plus,solder,sedikit timah solder (tenol))
gambar 2

gambar 3

gambar 4

sumber : facebook AIC

Comments

most read in a week

DIY : Bikin label fungsi fuse dan relay Aerio / Next G

Socket Connector / Wiring Diagram Head Unit Fujitsu Ten

DIY : mendongkrak Grand New Kijang Innova

Mencari tau fungsi Relay di fusebox Aerio

DIY : Tarik kabel lampu kabin untuk lampu yang mengikuti nyala lampu kabin