Mesin susah idle dan mati setelah suhu panas, CKP pecah penyebabnya {Cak Mush}

gambar 1
otodiy.blogspot.com
Review Problem Samurai #12:30
Kronologi kejadian :
  1. Waktu warming up, tiba2 mesin mati sendiri, beberapa detik bisa dihidupkan kembali
  2. Putaran mesin tidak bisa idle, tiba2 putaran mesin tinggi fan normal kembali
  3. Dipakai jalan bisa tp dpat beberapa meter tiba2 mati
  4. Jika dipakai kondisi lama, mesin bisa bertahan hidup terus tp ketika mesin dimatikan akan timbul gejala seperti point 3 diatas
  5. Endingnya adalah hari senin malam yg tiba2 mati dan tidak bisa hidup lagi akhirnya ditowing menuju bengkel terdekat
gambar 2

gambar 3

gambar 4

gambar 5 - CKP pecah penyebabnya


Hasil pengecekan bengkel:
  1. Cek semua kelistrikan engine dan hasilnya OK
  2. Pompa bensin juga bekerja bagus
  3. Kecurigaan pada sensor CKP
  4. Cek ulang lagi fuse dan relay,  hasilnya OK
Penanganan :
  1. Ganti sensor CKP
  2. Bersihkan rumah fuse (indikasi lampu engine check mati)
Summary :
  1. Setelah penggantian sensor CKP mobil bisa kembali hidup normal
Biaya penanganan :
  1. Biaya service : 350.000
  2. Sensor CKP : beli online di om KhoLis Alridho 
Demikian review problem samurai#12:30
Terima kasih kepada om2 dan para suhu2 semuanya yg telah banyak memberikan saran dan masukan untuk problem2 aerio
Arigatou gozaimasu
Samurai#12:30
#aic_sejatie_wani
#aerioituaic

by Cak Mush
sumber : facebook AIC

Comments

most read in a week

DIY : Bikin label fungsi fuse dan relay Aerio / Next G

Socket Connector / Wiring Diagram Head Unit Fujitsu Ten

Mencari tau fungsi Relay di fusebox Aerio

DIY : mendongkrak Grand New Kijang Innova

Ganti steering rack Ertiga dengan merk Heiker {Muhammad Rivaldi}