DIY : ganti lampu panel AC Innova dengan LED {Dewangga Putra S}

gambar 1
otodiy.blogspot.com
Permisi om admin mau berbagi pengalaman ganti lampu panel AC yang suka redup lalu mati sebelah atau mati semua, jika mau nyala minta di ketok-ketok panel AC nya kayak orang mau masuk rumah orang lain aja 🤣
tarik dan lepas semua knob ac (ada 3 buah knob khusus type G).
lepas 1 baut skrup kecil menggunakan obeng + kecil
lepas cover panel ac dengan menariknya secara perlahan dan bergantian
lepas soket switch hazard
lepas panel ac dengan menekan kuncian panel ac dan tarik kedepan kanan-kiri secara bersamaan
Putar dudukan lampu panel ac menggunakan obeng - kecil seukuran obeng test pen buat listrik memutar berlawanan jarum jam, untuk memasang putar searah jarum jam
Ganti lampu panel ac dengan yang baru atau pakai Led juga lebih bagus nyalanya (saya pakai Led putih)
Pasang kembali lampu yang baru ke posisi semula dan cek apakah menyala atau tidak, kalau pakai led harus di cek polaritasnya agar bisa menyala, tapi kalau memakai bohlam biasa maka pasti langsung menyala
Pasang kembali panel ac, soket hazard, cover panel ac, skrup, dan knob ac seperti semula
Selamat mencoba 👍
Salam innova tua menolak punah
gambar 2

gambar 3

gambar 4

ganbar 5

gambar 6

gambar 7

gambar 8

gambar 9

gambar 10

Comments

  1. ayo segera bergabung dengan kami hanya dengan minimal deposit 20.000
    dapatkan bonus rollingan dana refferal ditunggu apa lagi
    segera bergabung dengan kami di i*o*n*n*q*q

    ReplyDelete

Post a Comment

most read in a week

Socket Connector / Wiring Diagram Head Unit Fujitsu Ten

DIY : Bikin label fungsi fuse dan relay Aerio / Next G

DIY : mendongkrak Grand New Kijang Innova

Ganti steering rack Ertiga dengan merk Heiker {Muhammad Rivaldi}

Mencari tau fungsi Relay di fusebox Aerio