DIY : Transmisi Suzuki APV tidak bisa masuk gigi mundur dan 5

gambar 1
otodiy.blogspot.com
Perseneling manual doll, dollnya ga bisa masuk gigi 5 dan R 😅
masuk tengah itu jadi 1 dan 2. trus kanan jadi 3 dan 4
besok pagi coba aku lihat. tadi maju bisa, mau mundur parkir ga bisa 😅.
ga bisa masuk klo R. mau mati atau nyala mesin juga ga bisa.
masuk R. malah maju. tuas kerasa enteng dibanding biasanya, kayak ga nyantol gitu
kejadian pas dah di rumah (apartemen). mau parkir mundur. akhirnya cari parkiran yg ga mundur  🤣  biasa parkir di basment atau dalem, cuman karene tadi ga bisa mundur. aku parkir di halaman belakang jadi aga jauh hehe

video 1
jadi geser ke kiri ga bisa. gigi 1 pindah ke posisi 3. gigi 2 pindah ke posisi 4. seterusnya. jadi gigi 5 dan R ga bisa 🤦‍♂

gambar 2

gambar 3

gambar 4 - perkiraan yang lepas

gambar 5
sesuai dugaan lepas.
iya, itu ringnya pecah 😭
gambar 6

gambar 7 - ring pecah. Ancoooor Jum!!!

gambar 8 - pakai karet elpiji

gambar 9 - tambah ikat kabel ties

video 2 - mantul wis

gambar 10 - langsung pindah parkiran
langsung pindah parkir gedung, biar ga kepanasan 🤭 Mantul wis

by Arian
sumber WA 

Comments

most read in a week

DIY : Bikin label fungsi fuse dan relay Aerio / Next G

Socket Connector / Wiring Diagram Head Unit Fujitsu Ten

Mencari tau fungsi Relay di fusebox Aerio

DIY : mendongkrak Grand New Kijang Innova

DIY : headlamp adjust Nissan X-Trail T32 {wemphy}

Service ASC dibutuhkan, ganti bearing roda dengan magnet ABS Xpander dengan merk NTN {Lay Joseph}