Share service Xpander di Bengkel resmi Mitsubishi menggunakan paket Extended Warranty {Tinur Fajar Gumilang}

gambar 1
otodiy.blogspot.com
Sudah ambil paket extended warranty 6x service / 3 tahun (unit Juni 2018), tapi ada keluhan :
  1. Rem agak dalam dan minyak rem udah berwarna agak gelap
  2. Tikus sudah merambah harness injector
Service rutin incl. Extended warranty plus tambahan topping:
  1. Kuras minyak rem+bersihkan 4 roda
  2. Bersihkan mesin + cairan anti tikus
Total Rp 1,4juta
Next ganti shock jamex twintube depan belakang karena suspensi sudah keras+ngayun


gambar 2
Biaya Extended Warranty, saya ambil 3 tahun / 6x perawatan sekitar Rp3,3juta :
Yang masuk extended warranty:oli,filter oli,gasket,filter ac. Yang diluar extended kuras minyak rem, bersihkan rem,bersihkan ruang mesin, obat anti tikus

sumber : facebook XMOC

Comments

most read in a week

DIY : Bikin label fungsi fuse dan relay Aerio / Next G

DIY : Test pasang Camera Mundur di Head Unit Orisinil Innova type G

Socket Connector / Wiring Diagram Head Unit Fujitsu Ten

Ganti steering rack Ertiga dengan merk Heiker {Muhammad Rivaldi}

DIY : service maintenance air compressor / kompresor angin