Ganti kompresor AC setelah sempat diservice dan condensor AC Aerio {zakky}

 gambar 1 - Kompresor 2.1 jt katanya AC Denso ori
Kompresor AC sempat diservice dan dibongkar, tetapi ga lama ngorok dan mesin berat selain ac menjadi panas. Setelah dibuka kembali nampak cylindernya dah baret dan aus tidak bisa diperbaiki lagi (gambar 2 dan 3), akhirnya diganti baru (gambar 1)
Kompresor AC Denso Ori : 2.1 jt
Kondensor KW : 700rb
Ekspansi : 225rb
Magnetic Clutch dipindahkan dari yang lama dan digerinda untuk diratakan, maunya ganti tapi berhubung stock tidak ada jadinya cuman diratakan aja.
Pengerjaan di Victoria - Harapan Indah Bekasi


 gambar 2 - Nampak daleman ancur dan item olinya
 gambar 3 - dinding cylinder baret dan aus
 gambar 4 - Condensor KW 700rb
 gambar 5 - Evaporator dibilas dengan thinner
gambar 6 - Nota, diskon karena sebelumnya service di sana

by zakky
sumber : BB Group AIC Surabaya

Comments

most read in a week

DIY : Bikin label fungsi fuse dan relay Aerio / Next G

Service ASC dibutuhkan, ganti bearing roda dengan magnet ABS Xpander dengan merk NTN {Lay Joseph}

Mencari tau fungsi Relay di fusebox Aerio

DIY : mendongkrak Grand New Kijang Innova

DIY : Fix jok baris kedua Mobilio yang tidak mau melipat ke depan {andyles}

DIY : perawatan mencuci evaporator AC Sigra Calya dengan cara semprot air {Ir One's}